Inilah Daftar Harga Sepeda Gunung Murah Merek Terkenal Tahun 2018
Tidak hanya anak-anak, alat transportasi sederhana ini juga menjadi menjadi pilihan oleh kalangan lanjut usia sekalipun.
Dari sekian persen pengguna sepeda saat ini, didominasi oleh remaja dan orang dewasa.
Yang menjadi alasan kenapa sepeda dianggap sebagai alat transportasi andalan karena sepeda mudah di bawa kemana-mana dan merupakan solusi yang tepat untuk menghadapi kemacetan di jalan raya.
Sepeda sebagai pengganti kendaraan bermotor sudah diterapkan di luar negri contohnya do jepang, dan efeknya sangat signifikan mengurangi kemacetan di kota-kota besar disana.
Di negri kita sendri, ajakan untuk bersepeda sudah di gembor-gemborkan beberapa tahun belakangan ini, contohnya oleh mantan gubernur jakarta BTP saat itu.
Ajakan itu bukan tidak beralasan, beliau menyadari akan efek positif yang dapat masyarakat nikmati jika program bersepeda ini bisa terlaksana dengan baik.
Selain mengurangi kemacetan, polusi udara yang di hasilkan olah kendaraan bermotor juga bisa di minimalisir, selain itu bersepeda dapat membuat tubuh kita sehat.
Melihat kebutuhan akan sepeda yang kian hari semakin meningkat, para produsen pabrikan sepeda mulai mengenjot produksinya.
Banyaknya barang yang ada di pasar membuat harga sepeda gunung saat ini semakin kompetitif.
Efek harga yang bervariasi itu pastinya akan berdapak baik bagi masyarakat, karena dapat memilih untuk membeli sepeda dengan mencari harga yang sesuai dengan keinginan.
Harga sepeda saat ini yang di jual di toko sepeda ataupun di toko online seperti lazada adalah sekitaran Rp 700.000 sampai puluhan juta Rupiah, tergantu merek dan kualitasnya.
Dibawah ini saya sudah membuat daftar harga sepeda gunung terbaru tahun 2018, mulai dari yang murah hingga yang mahal, dengan harapan bisa membantu anda yang sedang me-research harga sepeda.
tabel
Dikarenakan harga sepeda gunung yang selalu berubah-ubah setiap tahunnya, maka dari itu anda harus pintar memutuskan waktu yang tepat untuk membeli.
Saya dapat memandu anda yang masih pemula lewat artikel "panduan membeli sepeda gunung untuk pemula" yang sudah saya postingkan beberapa waktu yang lalu, didalamnya anda akan memahami hal-hal apa saja yang harus anda ketahui sebelum membeli sepeda gunung, agar tidak menyesal dikemudian hari.
Sekian dulu artikel ini saya buat bagi anda yang sedang mencari daftar harga sepeda gunung. Semoga daftar harga sepeda gunung semua merek diatas dapat menjadi bahan referensi. Terima kasih.
0 Response to "Inilah Daftar Harga Sepeda Gunung Murah Merek Terkenal Tahun 2018"
Posting Komentar